Resep Cara membut Tumis Jantung Pisang
RESEP TUMIS JANTUNG PISANG SEDERHANA
Bahan-bahan:
- 1 buah jantung pisang
- 200 gram ikan teri tawar
- 5 buah cabai rawit iris serong
- 4 siung bawang merah iris tipis
- 3 siung bawang putih iris tipis
- 2 cm terasi bakar
- 1/4 sdt lada hitam bubuk
- garam secukupnya
- minyak goreng secukupnya
CARA MEMBUAT TUMIS JANTUNG PISANG SEDERHANA
- Iris pisang kecil-kecil kemudian rebus sampai setengah matang lalu angkat dan sisihkan, ikan teri digoreng terlebih dahulu angkat dan tiriskan.
- Panaskan 2 sdm minyak goreng kemudian tumis bawang merah, bawang putih, dan cabai sampai layu dan harum, lalu masukkan terasi, lada hitam, dan ikan teri oseng sebentar.
- Masukkan jantung pisang dan beri sedikit air masak sambil dioseng-oseng sampai matang dan bumbu meresap.
Baca juga: resep tumis jamur merangTumis atau oseng-oseng jantung pisang ini bisa anda sajikan sebagai lauk makan, hidangkan selagi masih hangat karena bisa menambah kenikmatan dalam menyantapnya. Selamat mencoba dan selamat berkreasi.
Demikianlah Artikel Resep Cara membut Tumis Jantung Pisang
Nah Mudah bukan Resep Cara membut Tumis Jantung Pisang, mudah-mudahan Resep kali ini bisa memberi manfaat untuk anda semua.sekian postingan Resep kali ini jangan lupa Berkunjung kembali tinggalkan komentar dan Saling berbagi Tips untuk Semua Sahabat Dapur Yuk... Salam Masak Yuk! .
Anda sedang membaca artikel Resep Cara membut Tumis Jantung Pisang dan artikel ini url permalinknya adalah http://resepyuk.blogspot.com/2016/04/resep-cara-membut-tumis-jantung-pisang.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat Website MAsak Yuk membahas Aneka Jenis Resep Masakan Nusantara Hingga Manca Negara , Tanya Jawab Tentang Masakan , Resep Makanan dan Minuman Terbaru , Tips dan trick saat Di dapur.
Judul : Resep Cara membut Tumis Jantung Pisang
0 komentar:
Posting Komentar
Janagan Lupa Tinggal Komentar Di Setiap Maksakan ya