Cumi Goreng Tepung - Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy. Hari ini dapursaja akan berbagi resep membuat cumi goreng tepung. Bagi kalian yang belum pernah mencicipi dan belum pernah mencoba membuat cumi goreng tepung, wajib mencobanya sendiri di rumah kalian masing-masing.
Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy ini sangatlah mudah, praktis dan cepat. Selain itu untuk masalah rasa, Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy ini sangat renyah, crispy, enak dan gurih pastinya. Tertarik untuk mencoba Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy? Berikut Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy:
Cumi Goreng Tepung
Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy
Bahan Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy :
- 500 g cumi ukuran besar, buang tinta dan kulit luarnya, cuci bersih
- 2 sdm air jeruk nipis
- 150 g tepung hunkue
- 50 g tepung terigu
- ½ sdt merica bubuk
- ½ sdt garam
- 2 bh putih telur, kocok lepas
- minyak untuk menggoreng
- 3 siung bawang putih
- 2 cm jahe
- ½ sdt merica bubuk
- ½ sdt garam
Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy :
- Potong-potong cumi berbentuk cincin setebal 0,5-1cm, lumuri cumi dengan air jeruk nipis dan bumbu halus, aduk rata.
- Campur rata tepung hunkue dan tepung terigu, merica bubuk, dan garam. Sisihkan.
- Celupkan cumi ke dalam putih telur kocok, gulingkan ke tepung berbumbu. Ulangi sekali lagi.
- Panaskan minyak, goreng cumi sampai kering. Angkat, tiriskan.
- Sajikan cumi goreng crispy.
Seperti itulah Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy ala dapursaja. Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy sangat mudah dan praktis untuk kalian coba praktekkan di rumah. Dan Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy mungkin bisa menjadi menu masakan kalian hari ini. Selamat mencoba.
Resep Enak Mudah dan Praktis Lainnya:
- Resep Cara Membuat Udang Goreng Tepung Crispy
- Resep Cara Membuat Es Krim Strawberry Lembut Enak Mudah
- Resep Cara Membuat Ayam Goreng Gurih Enak
- Resep Membuat Es Mentimun Serut Selasih Segar
- Resep Cara Membuat Pastel Goreng Spesial Renyah
Demikianlah Artikel Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy
Nah Mudah bukan Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy, mudah-mudahan Resep kali ini bisa memberi manfaat untuk anda semua.sekian postingan Resep kali ini jangan lupa Berkunjung kembali tinggalkan komentar dan Saling berbagi Tips untuk Semua Sahabat Dapur Yuk... Salam Masak Yuk! .
Anda sedang membaca artikel Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy dan artikel ini url permalinknya adalah http://resepyuk.blogspot.com/2014/03/resep-cara-membuat-cumi-goreng-tepung.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat Website MAsak Yuk membahas Aneka Jenis Resep Masakan Nusantara Hingga Manca Negara , Tanya Jawab Tentang Masakan , Resep Makanan dan Minuman Terbaru , Tips dan trick saat Di dapur.
Judul : Resep Cara Membuat Cumi Goreng Tepung Crispy
0 komentar:
Posting Komentar
Janagan Lupa Tinggal Komentar Di Setiap Maksakan ya